Membuat ringkasan dengan AI Holding Industri Pertambangan Indonesia, Mining Industry Indonesia atau MIND ID membukukan kinerja positif sepanjang 2024. Hal itu disampaikan MIND ID dalam Rapat Dengar Pendapat Dengan Dirut PT Mineral Industri Indonesia dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen S...
katadata.co.id
Membuat ringkasan dengan AI Holding Industri Pertambangan Indonesia, Mining Industry Indonesia atau MIND ID membukukan kinerja positif sepanjang 2024. Hal itu disampaikan MIND ID dalam Rapat Dengar Pendapat Dengan Dirut PT Mineral Industri Indonesia dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen S...
katadata.co.id
. Sektor pertambangan dan batubara masih menjadi ladang basah bagi perbankan. Ini terlihat dari kredit yang mengalir deras ke sektor pertambangan pada tahun 2024. Ambil contoh PT Bank Central Asia Tbk (BCA) yang mencatatkan pertumbuhan kredit signifikan di sektor pertambangan, yang turut mendorong ...
kontan.co.id
Membuat ringkasan dengan AI
PT Mitra Investindo Tbk (MITI) memperoleh Izin Usaha Pertambangan (IUP) tahap eksplorasi melalui anak usahanya, PT Kendawangan Berkah Kersik (KBK), untuk mineral bukan logam jenis tertentu, yaitu pasir kuarsa.Presiden Direktur MITI Andreas Tjahjadi, menjelaskan b...
katadata.co.id
MITI - PT. Mitra Investindo Tbk Rp 169 +19 (+13,00%) Info Selengkapnya! JAKARTA – PT Mitra Investindo Tbk (MITI) melalui anak usahanya, telah mengantongi Izin Usaha Pertambangan (IUP) Eksplorasi pasir kuarsa di Ketapang, Kalimantan Barat. Andreas Tjahjadi, Presiden Direktur MITI, mengata...
idnfinancials.com
Membuat ringkasan dengan AI
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mendukung aksi korporasi berupa Initial Public Offering (IPO) oleh Holding BUMN Industri Pertambangan PT Mineral Industri Indonesia atau MIND ID dan PT Indonesia Asahan Aluminiun (Inalum). Ia menyebut kedua per...
katadata.co.id
$IHSG $IDXENERGY $MINING jika antara harapan dan kenyataan bertentangan 😂😂😂
KOLOM: Meninggalkan batu bara? Lupakan saja. Tiongkok mendorong permintaan batu bara global ke rekor tertinggi pada tahun 2024, kata @IEA dalam laporan andalannya tentang batu bara. IEA kini telah membuang teori "puncak batu bara" dan melihat permintaan yang lebih tinggi pada tahun 2025, 2026, dan 2027.
1/3
$IHSG $IDXENERGY $MINING banyak analisa yg meyakini harga Oil akan turun akibat ekonomi global yg lesu. Apalagi ada isu yg menggemparkan dunia dg ESG dan “drill baby drill” 😂😂😂 yah…. Saya cuma mau share ini aja ya😉
Meski cita-cita menuju net zero emission terus digaungkan, hal tersebut tak menghentikan kucuran kredit ke sektor-sektor pertambangan. Nyatanya, pertumbuhan kredit ke sektor yang kerap dinilai tidak ramah lingkungan itu tetap mengalir deras. Data Bank Indonesia (BI) yang mencatat kredit ke sekto...
kontan.co.id
Meski target Net Zero Emission Indonesia sudah tetapkan pada tahun 2060, penyaluran kredit ke perusahaan penghasil emisi tinggi tak terelakkan. Nyatanya, penyaluran kredit ke sektor tersebut masih mengalami kenaikan. Berdasarkan Statistik Perbankan Indonesia (SPI) Juni 2024, total penyaluran kredi...
kontan.co.id
JAKARTA, Sejumlah asosiasi pelaku industri peledakan dalam pertambangan menyuarakan pentingnya penerapan digitalisasi dan kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) mendukung aktivitas operasional pertambangan.
Hal ini lantaran sektor industri pertambangan di dunia dan Indonesia saat ini menghad...
kompas.com
BUMN Holding Industri Pertambangan MIND ID mendukung langkah PT Bukit Asam Tbk (PTBA), anggota Grup MIND ID, untuk memperkuat efisiensi di bidang operasi dan produksi, demi mendorong profitabilitas.Berbagai langkah dijalankan PTBA dalam rangka mempertahankan kinerja positif perusahaan seperti berhas...
katadata.co.id
JAKARTA, Holding BUMN Industri Pertambangan, PT Mineral Industri Indonesia (Persero) atau MIND ID telah menyelesaikan transaksi pembelian 14 persen saham divestasi PT Vale Indonesia (INCO) dari Vale Canada Limited (VCL) dan Sumitomo Metal Mining Co., Ltd. (SMM). Rampungnya transaksi tersebut sekali...
kompas.com
JAKARTA, BUMN Holding Industri Pertambangan Indonesia (MIND ID) membukukan laba bersih sebesar Rp 9,94 triliun atau naik 59,16 persen secara tahunan atau year on year (YoY) dari capaian periode sama pada tahun sebelumnya sebesar Rp 6,25 triliun.
Pertumbuhan laba bersih tersebut ditopang oleh pendapa...
kompas.com
JAKARTA, Masalah keselamatan kerja merupakan hal yang sangat krusial, terutama untuk industri pertambangan. Namun, jumlah instruktur tersertifikasi serta pelatihannya masih sangat terbatas.
"Saat ini ada sekitar 5.000 perusahaan tambang yang beroperasi di Indonesia, tapi yang sadar akan keselamatan ...
kompas.com
Jakarta, CNBC Indonesia - Nilai tukar rupiah masih dalam tren pelemahan. Hal itupun berdampak ke berbagai sektor, salah satunya pertambangan.Plh Ketua Umum APBSI Ronald Sulistyanto mengatakan pengusaha bauksit menerima dampak lebih berat karena kegiatan produksinya didatangkan dari luar negeri. Untu...
cnbcindonesia.com
Jakarta, CNBC Indonesia - Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) menyebut kerugian negara akibat kasus korupsi tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk (TINS) periode 2015-2022 diperkirakan mencapai Rp 300 triliun.Dalam konferensi pers yang digelar Kejaksaan Agu...
cnbcindonesia.com
JAKARTA, Serikat Buruh Industri Pertambangan dan Energi (SBIPE) IMIP Morowali merespons soal pernyataan Menteri Perindustrian Agus Gumiwang atas kecelakaan kerja di PT Indonesia Tsingshan Stainless Steel (ITSS).
Ketua SBIPE Henry mengungkapkan, pihaknya mengapresiasi usulan Kementerian Perindustrian...
kompas.com
Jakarta, CNBC Indonesia- Produk Komoditas nikel RI berhasil mencatatkan sejarah seiring dengan pencatatan merek nikel olahan pertama dari Indonesia, dengan kode "DX-zwdx" di Bursa komoditas logam kenamaan dunia, yakni London Metal Exchange (LME)Ketua Kajian Strategis Pertambangan PERHAPI, Mohammad T...
cnbcindonesia.com
Penyaluran kredit perbankan ke sektor pertambangan kian melesat. Ini sejalan dengan upaya pemerintah yang gencar menjalankan program hilirisasi di sektor tersebut. Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK), penyaluran kredit ke sektor pertambangan mencapai Rp 307,83 triliun per Maret 2024, me...
kontan.co.id
Penyaluran kredit perbankan ke sektor pertambangan kian melesat. Ini sejalan dengan upaya pemerintah yang gencar menjalankan program hilirisasi di sektor tersebut. Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK), penyaluran kredit ke sektor pertambangan mencapai Rp 307,83 triliun per Maret 2024, me...
kontan.co.id
Bulan Mei tahoen laloe. 2023. yang kebanyakan bilang Sell in Mei. Go away.
Siapa disini yang merasakan dividen oeang toenggoe dari emiten $UNTR Rp 6185,- per lembar saham? Nikmat tidaaakkk kakak ?
$IHSG $PTBA $ITMG $MINING
.
Jakarta, CNBC Indonesia - Kejaksaan Agung (Kejagung) telah menerapkan 22 tersangka dalam kasus dugaan korupsi tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah tahun 2015-2022.Terbaru, Jaksa Tindak Pindana Khusus (Jampidsus) Kejagung melimpahkan 10 orang tersangka dan barang bukti (...
cnbcindonesia.com
Jakarta, CNBC Indonesia - Tersangka dugaan korupsi Perkara Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah (Persero) Tbk Harvey Moeis diperkirakan akan masuk ke Tahap II perkara alias Penyerahan Tersangka dan Barang Bukti di bulan ini.Hal ini sebagaimana disampaikan Kuasa Hukum Harvey Moeis, Harris Arthur di...
cnbcindonesia.com
Jakarta, CNBC Indonesia - Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan (Kejari Jaksel) dikabarkan akan menerjunkan 30 Jaksa Penuntut Umum (JPU) untuk penindakan perkara perkara korupsi dugaan korupsi tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah tahun 2015-2022.Kepala Pusat Penerangan Hukum...
cnbcindonesia.com
JAKARTA, Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) buka suara terkait alasan pengangkatan Grace Natalie Louisa sebagai Komisaris Holding Industri Pertambangan Indonesia, MIND ID. Adapun pengangkatan Grace Natalie jadi Komisaris ditetapkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) MIND ID pad...
kompas.com
BUMN Holding Industri Pertambangan Indonesia atau MIND ID membukukan laba bersih sebesar Rp 27,5 triliun sepanjang tahun 2023. Perolehan ini meningkat 22,4% dari capaian tahun sebelumnya dan melampaui target Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) 2023. Seiring dengan kenaikan laba, pendapat...
katadata.co.id
PT Vale Indonesia Tbk (INCO) membeberkan rencana perusahaan usai BUMN Holding Industri Pertambangan MIND ID resmi memegang kepemilikan saham mayoritas di INCO sebesar 34%. Hal itu usai ditandatanganinya dokumen transaksi pengambilalihan saham divestasi sebesar 14% antara MIND ID dan Vale pada Senin ...
katadata.co.id
JAKARTA, BUMN Holding Industri Pertambangan Indonesia, MIND ID, mengantongi laba bersih Rp 27,5 triliun di sepanjang 2023. Kinerja itu tumbuh 22,4 persen dari tahun sebelumnya, dan lebih tinggi dari 36,3 persen dari Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) 2023. "Realisasi EBITDA MIND ID pun me...
kompas.com
JAKARTA, BUMN Holding Industri Pertambangan Indonesia, MIND ID mengangkat Fuad Bawazier sebagai Komisaris Utama (Komut). Hal ini ditetapkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada Senin (10/6/2024). Dalam RUPST MIND ID tersebut ditetapkan pula pengangkatan Grace Natalie Louisa sebaga...
kompas.com