Volume
Avg volume
PT Bank MNC Internasional Tbk. atau BABP. memiliki bidang usaha Bank Umum dan Bank Devisa. Aktivitas usaha perseroan diantaranya: Penghimpunan Dana (giro, tabungan dan deposito), Penyaluran Pinjaman (kredit modal kerja, kredit konsumsi, investasi, pinjaman sindikasi), Sektor Konsumer (pembiayaan KPR, memberi pinjaman kepada pensiunan melalui koperasi-koperasi), Tresuri, Trade Finance (ekspor, impor, documentary collection dan bank guarantee), Remitansi. Perseroan didukung oleh Jaringan Kantor yang telah dimiliki yaitu 1 Kantor Pusat, 16 Kantor Cabang, 32 Kantor Cabang Pembantu, 23 Kantor Kas, 2 Payment Point dan 99 ATM.