To my dearest followers,
Akhir ini banyak pemain SB yang melakukan propaganda Posting bahwa Senin nanti adalah saat yang tepat untuk membeli saham, ada yang bilang karena
1. harga $OIL pasti akan naik, ada juga yang bilang karena 2. kita sudah berada di titik terendah dibandingkan situasi 2008-2009 lalu. Kalau tidak beli sekarang pasti rugi kata mereka...
Mereka datang dengan menyajikan "chart-chart cantik" yang di kemas baik untuk me-manipulasi retailer awam..
Luar biasa permainan ini.
Sangat menyedihkan karena Mereka ini adalah user yang punya "followers ribuan" dan sudah malang melintang cukup lama di dunia saham.. , tapi sayang buta hatinya.
Semua data yang mereka sajikan banyak mengandung fallacy dan memiliki 2 kelemahan :
1. Mereka tidak memasukkan unsur CORONA yang tidak pernah terjadi dalam satu abad terakhir.
2. Kejauhan $IHSG kemarin adalah kejatuhan Artificial yang di rekayasa dengan mekanisme trading halt 7% sehingga saham yang sewajarnya turun lebih dalam mendapatkan bantuan rem tangan dari otoritas.
Semoga followers sejati saya tidak turut terjebak bujuk rayu kaum mereka.
Guru saya Peter Lynch pernah berpesan, Hukum Gravitasi tidak bisa di lawan. Apa yang seharusnya turun, harus turun. Bursa telah dipaksa terbang melawan hukum alam, tentu anda semua akan melihat hasilnya paling lambat 2 Bulan dari sekarang.
Berbahagialah mereka yang mendengarkan saya.
Salam sukses IHSG $BBCA
Jauhi $ELSA $MEDC