๐โโ๏ธ [Edukasi]
Rumus Spike: Kapan Beli, Kapan Lari?
Konteks Adalah Raja ๐
Bagaimana cara membaca lonjakan Frequency Analyzer agar tidak terjebak di pucuk? Gunakan matriks sederhana ini:
โ
SPIKE VALID (AKUMULASI)
Posisi Harga: Sideways (Datar) atau di Support/Bawah.
Logika: Ada transaksi besar (Volume Meledak) yang terjadi dalam sunyi (Frekuensi Rendah). Harga sengaja dijaga tidak naik dulu.
Artinya: Gajah sedang 'Isi Bensin' sebelum berangkat. ๐ (BUY/WATCH).
โ SPIKE INVALID (DISTRIBUSI)
Posisi Harga: Sudah naik tinggi (Rally) atau di Resistance/Pucuk.
Logika: Volume meledak di atas biasanya adalah pertukaran barang dari Bandar ke Ritel yang FOMO.
Artinya: Gajah sedang 'Oper Barang' sebelum terjun payung. ๐ (SELL/AVOID).
Jadi kalau lihat Spike, jangan langsung Haka. Cek dulu chart-nya: Lagi parkir atau lagi ngebut?
$TRUK $BUMI $RLCO
