Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG naik tipis 0,13% atau 11,28 poin ke level 8.936 pada penutupan perdagangan hari ini, Jumat (9/1). Harga saham dua emiten Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang tengah direstrukturisasi PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) dan PT Krakatau steel Tbk (KRAS) semringah...

katadata.co.id