STOCKWATCH.ID (JAKARTA) – Emiten batubara, PT Alamtri Resources Indonesia Tbk (ADRO) akan membagikan dividen interim untuk tahun buku 2025 sebesar Rp4,18 triliun atau setara Rp145,14 per saham pada 15 Januari 2026.
Kurs konversi yang digunakan untuk dividen interim tersebut adalah kurs tengah rat...

stockwatch.id