IDXChannel - Pasar keuangan Indonesia membuka 2026 dengan sentimen positif. Hal tersebut ditandai dengan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang naik 1,17 persen ke level 8.748,13 pada hari perdagangan pertama tahun ini.
Chief Economist IQI Global, Shan Saeed, menilai penguatan IHSG di awal tahun me...

www.idxchannel.com
