STOCKWATCH.ID (JAKARTA) – PT Pelayaran Jaya Hidup Baru Tbk (PJHB), calon emiten bidang transportasi dan logistik ini siap melakukan penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO) kepada publik pada 30 Oktober 2025 sampai dengan 03 November 2025.
Perseroan telah melakukan penawaran...

stockwatch.id