Saham SCMA Diborong Lagi 228,32 Juta Lembar Harga Atas
https://cutt.ly/ArPDICnq - PT Elang Mahkota Teknologi Tbk (EMTK) kembali mempertegas dominasinya di PT Surya Citra Media Tbk (SCMA) dengan melakukan aksi borong saham pada dua kesempatan, yakni tanggal 18 Juli dan 21 Juli 2025.
Dalam keterangannya kepada publik pada Selasa (22/7), Corporate Secretary EMTK, Titi Maria Rusli, menjelaskan bahwa perseroan membeli 228,32 juta saham SCMA, yang mewakili 0,31% dari seluruh saham yang dikeluarkan dan disetor penuh, dengan harga Rp177 hingga Rp187 per saham.
$SCMA $EMTK