< Teknologi semakin canggih
< Informasi seperti tidak ada jarak

Seharusnya semakin sedikit emiten yang salah harga.
Tapi mengapa justru sebaliknya?

Sepertinya, sifat buruk manusia yang menyebabkan ini semua.
1. Pengen cepet kaya,
Justru masuk ke emiten2 yang menjual mimpi, bukan fakta LK, aset rill, atau pun reputasi owner. Segingga Likuiditas masuk banyak kesana, emiten yang nyata2 bagus, jadi ditinggalkan
2. Emiten busuk
bingung juga sih, mengapa banyak sekali emiten busuk yang bisa masuk kesini. Ini jelas2 KEJAHATAN yang LEGAL
3. Rakus dan takut
Rakus dan takut disini tentang Masa Depan

< Jika ini yang terjadi, kamu bisa profit / menang tapi lawan mu sudah pasti rugi / kalah.
< Berbeda cerita kalo likuiditas masuk ke perusahaan yang sehat, keuangan OK, manajemen dan owner baik,
Kamu take profit / menang, lawan mu kemungkinan besar juga akan profit / menang, ini hanya soal WAKTU saja.

Hanya sekedar opini, jangan dibuly馃檹馃檹.
Selain mencari cuan, disini tentu berharap keberkahan BUKAN?

$KAQI $ITMG $DMAS

Read more...
2013-2025 Stockbit 路AboutContactHelpHouse RulesTermsPrivacy