Techno9 ($NINE) Dapat Suntikan Rp3,3 Triliun
PT Techno9 Indonesia (NINE) bakal menerima investasi besar Rp3,3 triliun dari investor Singapura dan akuisisi mayoritas 70% saham oleh Poh Group. Komisaris Utama NINE, Noprian Fadli, optimistis harga saham bisa naik hingga Rp1.200鈥揜p1.400 setelah right issue kedua. 馃搱馃挵
Dana investasi ini akan difokuskan ke bisnis tambang batubara, mengingat Indonesia masih mendukung sektor ini, berbeda dengan Australia. Selain itu, bisnis IT NINE juga akan menjadi pendukung operasional tambang, seperti jaringan dan komunikasi untuk remote area.
Market cap NINE saat ini Rp505 miliar dengan harga saham Rp234. Jika skenario investasi terealisasi, valuasi bisa naik 6x lipat! 馃敟
Apakah NINE layak dikoleksi untuk jangka panjang? Yuk, diskusi! 馃馃憞
Sumber: https://cutt.ly/Uru5IOyI,聽14聽Maret聽2025
Gabung di @mancingsaham community dan dapatkan analisis market, stockpick pilihan, update berita saham terbaru, serta diskusi eksklusif dengan sesama trader & investor. Plus, akses Zoom rutin 2x sebulan untuk membahas insight market dan belajar edukasi trading bersama. 馃摡 Bergabung sekarang! Klik https://cutt.ly/mryOC904 atau chat 081251880459 (WhatsApp).
$PACK $KARW