CPO Multibagger Momentum
Perusahaan CPO akan diuntungkan karena adanya perang dagang US-China, karena akan membuka negara lain seperti Indonesia dapat melakukan kegiatan ekspor impor lebih luas lagi. Kebutuhan CPO yang terus meningkat dan gagalnya panen dari perusahaan CPO Malaysia akan menjadikan CPO Indonesia semakin dibutuhkan. Mengingat Indonesia dan Malaysia mensupply 80% kebutuhan CPO dunia.
Ekonomi sederhana
Supply rendah maka demand naik
Demand naik maka harga naik
Dikutip dari jurnal analis international, kondisi CPO akan terus membaik dari 4374 MYR/MT menjadi 4640 MYR/MT atau kenaikan setidaknya 6%, jika dikonversikan menjadi EPS tahunan maka akan ada kenaikan sekitar 30%.
$LSIP adalah perusahaan CPO dengan fundamental terbaik dengan tidak memiliki hutang sama sekali dan juga pertumbuhan keuangan serta managemen yang terus semakin efisien, hal ini adalah potensi yang akan membuat saham ini jadi MULTIBAGGER dalam sektor CPO.
Random TAG:
$BBRI $TLKM