Harga saham TLKM turun 36% sepanjang 2024 ke level Rp 2.530 per lembar, seiring kinerja yang tertekan.
Pada Q3 2024, pendapatan naik tipis 1%, namun laba bersih turun 9% secara tahunan, dipengaruhi beban program pensiun dini Rp 1,2 triliun untuk 1.008 karyawan.
Meski secara triwulanan laba bersih naik 4% akibat penurunan beban perusahaan, tetapi prospek TLKM masih diragukan investor, sehingga menekan harga sahamnya lebih dalam.
Gimana holder TLKM, masih yakin dengan prospek kinerjanya?
$IHSG $TLKM $EXCL $ISAT $FREN