News Update
馃憠 IHSG ditutup menguat 0,44% ke level 7,256
馃憠 Pemerintah tetap pertahankan subsidi energi untuk menjaga daya beli masyarakat.
馃憠 Pemerintah menetapkan pungutan ekspor CPO USD75/Ton untuk periode 16-31 Januari 2024, seiring naiknya harga referensi CPO.
馃憠 Bangun Solusi Digital Global, $MTDL gandeng FPT Information System asal Vietnam.
馃憠 Sudah di gembok Bursa selama 3,5 tahun, Saham $COWL terancam delisting.
馃憠 $WIKA siap gelar Right Issue sebagai upaya menarik PMN.
馃憠 Produksi batubara $PTBA mencapai 41,9jt/ton di 2023, naik 13% secara yoy.
馃憠 Perusahaan Elektronik asal Korea Selatan, LX International resmi menjadi pengendali $NICE