Strategi Investasi Newbie: Follow Big Fund, Cek Saham Koleksi Fund Manager Reksadana
Buat investor newbie yang bingung mau investasi di saham apa, bisa mencontek saham koleksi fund manager reksadana.
Tapi jangan langsung contoh 100%. Selalu lakukan crosscheck untuk memastikan saham yang dikoleksi oleh fund manager reksadana tersebut tidak berakhir seperti kasus Reksadana Minapadi.
https://cutt.ly/A30hNPf
Jadi pelajari dulu konsep dasar reksadana.
https://cutt.ly/O31eA7F
1. Setelah itu cek apa saja reksadana holding para fund manager reksadana.
2. Cek reksadana yang bisa beat the market year to date. Sebagai contoh $IHSG YTD itu return nya hanya 0,64%.
3. Jadi cek reksadana yang return YTD > 0,64%. Ada beberapa reksadana yang masuk dalam kategori tersebut di Bibit @Stockbit seperti Schroder Dana Istimewa return 4,59% dan Schroder 90 Plus Equity return 4,23%
https://cutt.ly/O31eA7F
4. Contoh cek saham top holding Schroder Dana Istimewa terdiri dari $ADMR $BBCA $BMRI $SIDO MYOR MDKA MAPI MIKA INCO.
5. Jangan langsung beli. Tapi cek dulu laporan keuangan saham - saham yang masuk top holding fund manager reksadana. Ikuti kaidah cara baca laporan keuangan sesuai arahan Pak Toto
https://bit.ly/3y4cVHZ
6. Lalu coba deteksi apakah ada manipulasi laporan keuangan
https://bit.ly/3TDQylQ
https://bit.ly/3AX6HKT
7. Setelah yakin laporan keuangan bagus dan tidak ada manipulasi, coba lakukan analisis fundamental
https://bit.ly/3C22qHb
8. Setelah melakukan analisis fundamental, kalau memang bagus, coba lakukan valuasi saham
https://bit.ly/3hTNxQz
9. Jika yakin valuasinya masih murah, langkah berikutnya adalah melakukan pembelian saham dengan komposisi portofolio yang tepat dan position sizing yang pas agar bisa mendapatkan komposisi portofolio saham yang seimbang
https://bit.ly/3I2Y9Wg
Teknik follow the big fund seperti di atas sangat cocok untuk investor Newbie yang belum tahu cara melakukan analisis saham.
Kunci utamanya adalah jangan pernah beli saham yang sudah overvalued dan never all in, selot selot only.
Jika sudah mahir dan mental kuat, bebas melakukan teknik apapun. Tapi kalau masih newbie, sebaiknya perkuat dasar analisis fundamental dan valuasi.
Disclaimer: http://bit.ly/3RznNpU
https://cutt.ly/mBMgSj6
https://bit.ly/3SJLT0W
http://bit.ly/3MhGBr6
https://bit.ly/3LsxlQJ
https://bit.ly/3CJthZl
1/7